SEJARAH DESA MARGAJAYA

Desa Margajaya Secara geograpis merupakan salah satu wilayah di Kecamatan Pamarican, Kabupaten Ciamis, dengan batas- batas wilayah antara lain:

o    Sebelah Utara        :   Desa Ciparay Kecamatan Cidolog

o    Sebelah Selatan     :   Desa Sidamulih Kecamatan Pamarican

o    Sebelah Timur        :   Desa Sukajaya dan Desa Neglasari Kecamatan Pamarican

o    Sebelah Barat         :   Desa Jelegong Kecamatan Cidolog

Desa Margajaya didirikan sejak Tahun 1981, Desa Margajaya  Kecamatan Pamarican dipimpin oleh seorang petinggi / Kepala Desa yang secara berurutan sebagai berikut:

1.    Abdul Halim (1981 s.d 1983)

2.    Apidin (1984 s.d 1993)

3.    Oyo Sunaryo (1993 s.d 1994)

4.    Eso Syamsudin (1994 s.d 1996)

5.    Laode Sukardan Rere (1997 s.d 1998)

6.    Eso Syamsudin (1998 s.d 1999)

7.    Saepudin Juhri (1999 s.d 2007)

8.    Eso Syamsudin (2009 s.d 2015)

9.    Karmudin (2015 s.d. 2016)

10. Kuswara (2016 s.d. 2022)

11. Eso Syamsudin (2022 s.d Sekarang)

Selengkapnya keadaan sejarah Kepala Desa dapat di  lihat  secara   tabel :

SEJARAH KEPALA DESA

NO

NAMA KEPALA DESA

MASA JABATAN

KETERANGAN

1

Abdul Halim

1981 s.d 1983

PJS Kepala Desa

2

Apidin

1984 s.d 1993

Kepala Des Depinitif

3

Oyo Sunaryo

1993 s.d 1994

Kepala Desa Depinitif

4

Eso Syamsudin

1994 s.d 1996

PYMT Kepala Desa

5

Laode Sukardan Rere

1997 s.d 1998

PJS Kepala Desa

6

Eso Syamsudin

1998 s.d 1999

PJS Kepala Desa

7

Saepudin Juhri

1999 s.d 2007

Kepala Desa Depinitif

8

Eso Syamsudin

2009 s.d 2015

Kepala Desa Depinitif

9

Karmudin

2015 s.d. 2016

Pjs Kepala Desa

10

Kuswara

2016 s.d. 2022

Kepala Desa Depinitif

11

Eso Syamsudin

2022 s.d Sekarang

Kepala Desa Definitif

 

B.  Kondisi Umum Desa               

1.   Kondisi Geografis         

Luas daerah Margajaya sebesar 1612,772 Ha dengan komposisi tata guna lahan terdiri dari :

o  Luas tanah sawah               :   199,69 Ha

o  Luas tanah kering                :   1.246,62 Ha

o  Luas tanah perkebunan      :   1.235,00 Ha

o  Luas fasilitas umum            :   40,25 Ha

o  Luas tanah hutan                :   730,38 Ha

Secara keseluruhan keadaan alam Desa Margajaya Kecamatan Pamarican sangat cocok untuk kegiatan bercocok tanam karena area Desa Margajaya kebayakan area Pesawahan dan Pekebunan.